Membuat form berlangganan feedburner di blogspot itu topik utama kita kali ini. walaupun ini article kelihatan jadul bagi teman-teman kita yang sudah master dengan dunia blogger. tapi ini besar sekali manfaatnya bagi yang belum mengerti. kayak saya ini yang masih newbie. tapi nggak usah di kawatirkan, walau pun jadul yang namanya ilmu itu nggak kenal dengan kata jadul. karna tak akan rapuh di makan zaman. kita kembali ke topik pembahasan utama kita membuat form berlangganan feedburner. cara membuatnya sangat lah mudah ikuti saja langkah-langkah di bawah ini:
- Kunjungi situs feedburner dan loggin dengan akun gmail anda.
- Selanjutnya anda akan di tawarkan kotak untuk mengisi alamat blog untuk di bakar. jangan takut bukan di bakar beneran lo hehehe
- Untuk blogger silah masukkan alamat feed seperti ini
http://namablog.blogspot.com/feeds/posts/default
Ganti nama blog dengan url blog anda. - Ada kotak kecil "I am a podcaster!" dicentang jika blog anda hanya berisi video-video, jika tidak jangan di centang. kemudian klik tombol next.
- Setelah itu anda akan ditawarkan untuk mengisi form feed title dan feed address silahkan diisi.
Biasanya feedburner langsung menyesuaikan dengan judul blog namun anda dapat menggantinya sesuai kalimat atau kata yang paling cocok
selanjutnya klik tombol next
- Pada halaman berikutnya ada pemberitahuan Congrats! your feedburner feed is now live. want to dress it up a little? oke sudah selesai dan teruskan dengan mengklik tombol next.
- Kemudian akan diberi pilihan FeedBurner Stats automatically tracks. silahkan pilih menu default atau anda juga dapat menambah menu lain yang ditawarkan. selanjutnya klik tombol next.
- Pada halaman berikutnya ada beberapa menu pilihan dibagian atas dan pilih Publicize
- Pada menu Publize Anda akan melihat fitur layanan yang siap anda gunakan seperti Headline Animator, BuzzBoost, Email Subscriptions, Pingshot, FeedCount, Chicklet Chooser dan yang lainnya. Nah untuk membuat formulir berlangganan pilih menu Email Subscriptions.
- Pada halaman Email Subscriptions Anda klik tombol Activate.
- Selanjutnya feedburner akan memberikan kode html. Yang di atas adalah html yang hasilnya berupa kotak formulir berlangganan melalui email disebut Subscription Form Code dan dibawahnya adalah html yang hasilnya berupa link berlangganan melalui email disebut Subscription link code.
- Copy kode html yang berupa kotak formulir berlangganan dan paste ke widget blog anda.
- Simpan widget anda dan lihat hasilnya
- Untuk memodifikasi tampilan backgruand form berlangganan feedburner anda seperti contoh dibawah ini klik disini untuk melihatnya.
Hubungi Kami: J_Putra
Email: jptr273@gmail.com
nice tutorial boss... !
nice info coi..maju terus....
wah keren nih sob baru tau ane makasih ya sob
nice tutorial friend
makasih sob langsung terapkan,
Fattah naim >> makasi sob
Bangasbersorak >> maju tak gentar hehehehe
asep canda >> sama-sama silahkan di coba dulu
hospital >> siip deh
Herba >> silahkan di coba smoga berhasil
q dah bisa dari dulu
siip dah kalau gitu >> yang belum bisa semoga terbantu dengan article ini sob... makasih udah mampir
wuih blh jg nih dicoba
keep updatea bang
wah mantap sob
lilia >> silahkan dicoba sobat... semoga sukses
alexa'it >> makasih sudah mampir sob
informasi yang sangat bermanfaat bagi aku nih...
salam persahabatan dari blogger lubukinggau
untuk menjalin silahturahmi lebih erat...
mohon dukungan untuk koment juga di blog aku...
salam sukses
Keren postingannya om jaya
putra linggau >> salam sukses kembali sobat... di tunggu komment dari ku
ocim >> makasih kang ocim
oke bang jaya saya sudah pake
tapi kehabisan tempat di sidebra jadinya heheheh
cuma bikin tombol saja :D
thnks info ny..
oke juga itu , tp bs buat loading lama gak gan?